KabarMakassar.com — Pemerintah Kota Makassar mengambil langkah besar dengan membekukan…

DPRD Makassar Desak Pemkot Fokus Perbaikan Jalan dan Drainase di 2026
Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Makassar menegaskan bahwa Pemerintah Kota Makassar harus menjadikan pembangunan wilayah menjdi fokus utama dalam perencanaan tahun 2026 mendatang.